Tak hanya sebagai media promosi, stiker juga sering digunakan sebagai hiasan dan label kemasan. Seperti yang sudah dijelaskan pada artikel-artikel sebelumnya, bahan dan jenis stiker sangat beragam. Begitu pun dengan bentuknya, ada yang simpel dan ada pula yang rumit. Meski begitu, pihak percetakan sudah menyiapkan alat khusus untuk memotongnya. Dalam dunia percetakan dikenal dua teknik …